http://Bisnis-madura.blogspot.com hadir dengan keyakinan bahwa Madura Punya segudang Bisnis. Jika anda pelaku bisnis atau punya informasi bisnis di Madura, anda dapat publikasikan di tempat ini. Kirimkan data yang anda miliki pada kolom di samping kanan, GRATIS!!

07/06/09

Jambu Air Camplong Buah Unggulan Sampang Madura

Tanaman jambu air camplong hanya ditemukan di daerah Sampang Madura pada pekarangan atau kebun. Tanaman ini mampu memberi penghasilan yang cukup, meski diusahakan dengan teknologi
budi daya yang sangat sederhana. Jika ditanam dengan teknologi budi daya yang lebih baik, dipastikan produksi buah jauh meningkat.

Adapun keterangan selengkapnya adalah sebagai berikut:

Asal : Desa Camplong (Sampang Madura)
Umur tanaman : 10 tahun
Tinggi tanaman : 10-12 m
Bentuk buah : Buah sejati tunggal
Warna kulit buah : Kerucut dengan 4 buah cangap di bagian ujung
Warna daging buah : Putih mengkilap
Rasa buah : Manis segar
Aroma buah : Lemah
Panjang buah : 4,3-6,2 cm
Diameter buah : 4,9-6,1 cm
Jumlah buah per tandan : 1-5 buah
Tangkai buah : 1,3-2,6 cm
Tekstur daging buah : Renyah
Kandungan air : 89,07%
Berat buah/buah : 65,5-100,7 g
Persentase daging buah : 95%
yang dapat dimakan
Jumlah biji : Tidak berbiji
Produksi per pohon/tahun : 300-800 kg
Buah jambu air camplong dengan rasa manis segar dan renyah.

0 komentar:

Posting Komentar